Tentunya kita tidak ingin merasakan kinerja dari laptop yang kita gunakan menjadi lambat, selain mengganggu kenyamanan juga dapat menggangu kinerja kita. Sebenarnya banyak sekali hal – hal yang dapat memicu lambatnya kinerja dari sebuah laptop, mulai dari segi software-nya ataupun masalah pada hardware-nya juga. Jadi di sini saya akan membagikan beberapa tips agar laptop anda menjadi lebih lancaar dan tidak lemot berikut adalah ulasannya:
1. Unistal program yang tidak di butuhkan
Apabila terlalu banyak aplikasi yang di instal ini akan mempengaruhi kenierja laptop itu sendiri. Itu di sebabkan karna aplikasi yang kita instal memakan resource memory dari laptop sehingga membuat pengalokasian memorynya menjadi tidak optimal. Untuk itu untuk itu uninstal progaram yang tidak di butuhkan.
berikut cara nya: Klik kanan properti di dekstop - pilih "properti" - klik "open file location" -lalu klik 2x "unsinstal program" - setelah program di unsinstal restart laptop.
2. Membersihkan hardware secara berkala
Debu pada software akan menyumbat raung pengeluaran udara dan menggaggu dari pada hardware pada laptop, hal terbaik bersihkanlah menggunakan sikat secara hati-hati, kemudian bongkar heatsink pada laptop kamu, jika terdapat debu yang menumpuk sebaiknya bersihkan dari debu, jangan gunakan air untuk membersihkan hardware kamu jika tidak menginginkan terjadinya konsleting, gunakan lap atau kuas yang kering untuk mengusap debu pada permukaan hardware kamu.
3. Hindari terlalu banyak multitasking pada laptop
Kadang waktu kita lagi buru buru kita membuka multitasking terlalu banyak pada pada laptop.tentunya ini adalah cara salah yang kamu gunakan sebaiknya bukalah program satu persatu agar program kamu tidak mengalami not responding atau pada dasarnya lemot. Lihat spesifikasi laptop kamu sesuaikan dengan kebutuhan dari program-program yang ada pada laptop.
4. Membersihkan virus yang menginfeksi laptop
Menurut saya virus yang bersarang pada laptop dapat menyebabkan kinerja dari laptop itu menjadi lambat, karena sebagian virus ada yang tinggal di memory pada saat laptop pertama kali melakukan booting, dan juga ada tipe virus yang sengaja memenuhi beban memory yang akhirnya memperlambat kinerja dari sebuah laptop. Untuk itu sebaiknya pastikan anti virus yang terpasang pada perangkat anda selalu terupdate, dan jangan lupa untuk melakukan scanning system secara teratur.Salah satu tipe dari virus yang cukup menyebalkan ialah adware. Ketika Anda membuka suatu browser, langsung muncul iklan dari search engine nya atau homepagenya bukan default dari browser tersebut. Ini mengindikasikan bahwa laptop Anda telah terkena virus adware. Ini dikarenakan Anda asal menginstall software tanpa mengerti dan membacanya terlebih dahulu. Untuk mengatasinya, Anda bisa menggunakan software “Adware Remover”.
5. Program Berat Jangan Di Jalankan
Corel Draw adalah salah satu program yang berat untuk di jalankan, teman saya memberikan saran kepada saya, beliau adalah seorang arsitektur, RAM yang beliau gunakan untuk standar desain pekerjaanya tersebut adalah sebesar 8GB, kemudian core yang beliau gunakan Intel Core i7, tentu layaknya spesifikasi pada laptop menyesuaikan dari penggunaan kamu. Jika kamu hanya seorang mahasiswa instal lah program standar di laptop kamu, seperti Ms. Office, Antivirus,dan lain sebagainya.
6. Insatal ulang laptop anda
Setelah mencoba melakukan scaning, membersihkan virus dan lain sebagainya telah Anda lakukan dan ternyata masih lemot, Anda bisa mencoba untuk berkonsultasi dengan service yang ada di sekitar Anda. Apakah perlu di lakukan instalasi ulang.Simpan terlebih dahulu file dokumen penting yang berada di sistem agar tidak terhapus saat proses instalasi ulang. Mungkin Anda ada menyimpan file di documet C, cek terlebih dahulu. Sehingga file yang berhubungan dengan dokumen penting masih bisa Anda gunakan nantinya.
6. Insatal ulang laptop anda
Setelah mencoba melakukan scaning, membersihkan virus dan lain sebagainya telah Anda lakukan dan ternyata masih lemot, Anda bisa mencoba untuk berkonsultasi dengan service yang ada di sekitar Anda. Apakah perlu di lakukan instalasi ulang.Simpan terlebih dahulu file dokumen penting yang berada di sistem agar tidak terhapus saat proses instalasi ulang. Mungkin Anda ada menyimpan file di documet C, cek terlebih dahulu. Sehingga file yang berhubungan dengan dokumen penting masih bisa Anda gunakan nantinya.
Biasanya setelah melakukan instalasi ulang, performa laptop akan kembali normal seperti semula, asalkan kondisi hardware yang ada pada laptop tidak terganggu. Seperti kondisi performa prosesor, RAM dan harddisk masih dalam kondisi prima.
Memang banyak cara di luar sana yang bisa anda lakukan supaya laptop yang anda pakai tidak lemot, namun dengan mengikuti beberapa tips di atas sudah cukup agar laptop yang anda miliki tidak lemot lagi, Semoga artikel di atas dapat membantu teman sekalian dan terimakasih telah berkunjung.
WASSALAM
No comments:
Post a Comment